Sebagai salah satu tim elite di percaturan sepak bola Indonesia, baik Arema dan Persebaya bisa dikatakan merupakan kesebelasan dengan basis pendukung yang banyak. Bahkan fansnya sampai tersebar ke berbagai wilayah yang sebetulnya jauh dari Malang dan Surabaya. Ngomong-ngomong tentang pemain kedua belas tim-tim tadi, agaknya sudah menjadi rahasia umum kalau mereka punya rivalitas tidak bisa dipandang sebelah mata.
Hal ini dapat dilihat dari beberapa aksi balas nyanyian rasis yang dilakukan Bonek dan Aremania, Lalu hingga sulit untuk berbagi tempat duduk di dalam stadion. Mungkin menjadi sebuah tak sedap dipandang, tapi mau bagaimana lagi hal itu sudah berjalan turun-temurun. Meski tidak pernah akur, namun sebenarnya suporter kedua tim tidaklah selalu buruk. Mereka juga pernah lakukan aksi-aksi mulia penuh keindahan. Seperti beberapa yang ada di ulasan berikut.
Baik Aremania dan Bonek kerap galang dana untuk kemanusiaan
Bukan menjadi sebuah rahasia lagi, meski memiliki tampang yang gahar, baik Aremania dan Bonek merupakan kelompok suporter punya jiwa kemanusiaan tinggi. Hal ini dibuktikan dengan acap kali gelar aksi mulia, dengan mengumpulkan dana untuk saudara kita yang tertimpa bencana.
Aksi Bonek Galang Dana ^_^
Seperti contohnya ketika saat ada bencana Tsunami di Selat Sunda, Aremania melakukan galang dana. Lalu ketika ada fenomena alam Palu Donggala mereka juga lakukan aksi serupa untuk meringankan beban korban. Sedangkan Bonek, juga sempat melakukan aksi serupa untuk korban banjir badang Sentani. Tidak itu saja, mereka juga ulurkan bantuan ketika Surabaya mengalami serangan bom.
Kelompok suporter yang sama-sama cinta pada stadion masing-masing
Aksi Aremania ngecat Kanjuruan
Setali tiga uang dengan Aremania, kelompok suporter Persebaya yakni Bonek juga lakukan aksi kepedulian untuk Stadion Gelora Bung Tomo. Di mana mereka lakukan gerakan memungut sampah di dalam stadion. Digagas oleh komunitas Koentoel Soerbojo gerakan ini bertujuan untuk mengajak para Bonek Mania untuk senangtiasa menjaga kebersihan
Bonek lakukan lempar boneka untuk kangker
Tidak hanya berhenti di hal tadi saja, para pendukung Bajol Ijo juga beberapa waktu yang lalu lakukan aksi menarik dengan menggunakan boneka. Di mana para pemain ke 12 itu diminta melemparkan benda tersebut ke lapangan, sebagai wujud dukungan kepada para penderita angker. Berkat aksi tersebut, sekurang ada 20 ribu boneka yang terkumpul.
Lantaran aksi positif tersebut, citra Bonek yang lekat dengan hal-hal kurang baik perlahan menghilang. Selain itu juga pujian dan apresiasi tinggi juga datang dari beberapa kalangan. Salah satunya dari pelatih Tira Persikabo Rahmad Darmawan, menurutnya aksi lempar Boneka itu merupakan ide yang bagus.
Aremania sempat lakukan sosial donor darah
Berbicara aksi sosial, selain Bonek tadi ternyata diam-diam Aremania juga mempunyai gerakan yang tidak kalah positif. Ketika mereka merayakan ulang tahun ke 29, para suporter tim Singo Edan itu gelar aksi sosial berupa donor darah. Bahkan aksi yang dilakukan oleh Aremania wilayah Kota Bontang itu juga dibarengi dengan bagi-bagi sembako.
Menurut Jarno Basuki ketua panitia acara tersebut yang dikutip dari Eksposkaltim.com, tujuan dari acara ini adalah mempersatukan etnis yang ada di wilayah kota Taman. Sedikit bukti kalau sepak bola bisa menjadi salah satu alat menciptakan sebuah persatuan.
Jumat, 12 April 2019
Arema Vs Persebaya, Inilah Aksi Mulia Bonek dan Aremania yang Bisa Dicontoh Suporter Lain
April 12, 2019
Agen Casino, Agen Casino dan Togel Terbaik, Agen Casino Terbesar, Agen Poker, Kini kamu tak lagi di sini!, Melupakan kamu ternyata tak mudah ya, Pembayaran n4D, Seruabis, unik, Zodiak
1 comment
What a fantabulous post this has been. Never seen this kind of useful post. I am grateful to you and expect more number of posts like these. Thank you very much. gaming
BalasHapus