Buat kalian yang sudah nonton “Godzilla: King of the Monsters”, kalian pasti tahu scene ketika Godzilla berdiri di atas lautan yang dalam. Mungkin kalian bertanya-tanya bagaimana bisa Godzilla berdiri di atas laut sedalam itu tanpa tenggelam?
Seorang seniman bernama Ernest Ng mencoba membayangkan apa yang terjadi bawah kaki Godzilla ketika dia berdiri di atas laut yang dalam sambil meledakan api biru ke langit. Meskipun Godzilla sangat tinggi, tapi bagaimana bisa ia tidak tenggelam.
Dengan bekal selera humor dan kekreatifan, Ernest menciptakan beberapa gambar ilustrasi lucu tentang bagaimana Godzilla itu bisa berdiri di atas lautan yang dalam tanpa tenggelam.
Seperti dilansir Wow Menariknya dari Bored Panda, berikut 12 gambar karya Ernest yang menunjukkan alasan Godzilla bisa berdiri di atas lautan yang dalam.
1. Mungkin Godzilla berdiri di atas gunung bawah air? Tapi perasaan gak ada gunung.
2. Oh mungkin ada tumpukan sampah di bawah laut, jadi Godzilla bisa berdiri di atasnya.
3. Atau mungkin kebetulan ada es mengapung, jadi dimanfaatkan sama si Godzilla.
4. Si Godzilla mungkin minta bantuan sama paus.
5. Atau si Godzilla punya kekuatan awan Dragon Ball yang bisa terbang
6. Masa di bawah laut ada forklift.
7. Bisa jadi Godzilla punya sepatu yang super tinggi.
8. Ini lumayan masuk akal, si Godzilla rupanya punya kaki yang panjang.
9. Barangkali ditopang sama Godzilla versi lawas.
10. Atau kaki Godzilla punya sirip? Tapi gak deh.
0 komentar:
Posting Komentar